Dalam rangka apresiasi kegiatan amatir radio dalam kegiatan DXing & Contesting member YB6_DXCommunity, YB6_DXCommunity menerbitkan YB6_DXC Countries Award dan Plaque special khusus untuk Member dalam bentuk paper dan plakat dengan kategori 100 Countries Award Paper dan Plaque / 150 Countries Award Paper dan Plaque / 200 Countries Award Paper dan Plaque.
Semua ini bisa anda dapatkan dengan mudah sesuai dengan syarat dan persyaratannya.
- Untuk Award Paper Edition silahkan kunjungi tautan di bawah ini :
- Untuk Plaque Edition silahkan kunjungi tautan di bawah ini :
Latest posts by YC3FPI (see all)
- Practical sharing Core Training Course by YB1APR - February 28, 2021
- YB6_DXC Member Plaque & Award Paper Edition - February 22, 2021
- YB6VK terpenuhi penantian lamanya bersama 2 Plaque Free YB6_DXCommunty - January 31, 2021